Kamis, 10 Februari 2022

Behind The Scene

 

Di balik senyum itu sebenarnya banyak cerita.
Ada kepanikan luar biasa.
Sedikit frustasi
Masalah yang tidak juga menemukan jalan keluar
sementara kita dikejar waktu...dan pertanyaan!

Alhamdulillah, Alloh SWT. 
Tuhan yang maha kuasa 
mengijinkan semua untuk berjalan.
Merasa memenangkan sebuah pertaruhan.

Setidaknya hal ini memberikan banyak lesson learning.
1. Tetap mengkalkulasi berbagai kemungkinan.
2. Jangan terlalu berpedoman kepada pengalaman baik masa lalu.
3. Check and Rechek.
4. Evaluasi lagi semua persiapan.
5. Sesempurna persiapan, tidak ada yang mustahil bagi Alloh SWT.

Tidak ada komentar:

Tentang Kehadiran

  “Di tempat yang salah, sekalipun kamu memberikan yang terbaik itu ga akan cukup — tapi di tempat yang tepat, kehadiranmu aja udah cukup un...