Kisah Tukang Kayu Menemani Mayat selama 40 Hari benar-benar menjadi bahan pemikiran dan perenunganku beberapa hari ini. Mencoba sedikit mengevaluasi diri! lepas dari benar tidaknya kisah tersebut, pointnya jelas. Apa yang kita punya dan pakai sekarang akan dipertanggunjawabkan kelak di yaumil akhir!saat dimana kecerdasan, kekayaan, kekuasaan yang kita punya didunia tidak akan berperan sama sekali!justru kecerdasan, kekayaan, kekuasaan yang pernah Alloh titipkan kepada kita akan balik menghisab kita!
Dari Ibnu Mas'ud RA, Rasulullah SAW bersabda " Tidak akan bergerak kaki anak Adam pada hari Kiamat, hingga ia ditanya tentang 5 perkara : yaitu umurnya untuk apa dihabiskannya, masa mudanya kemana dipergunakannya, hartanya darimana ia memperolehnya dan kemana dihabiskannya, ilmunya sejauhmana diamalkannya" HR. Turmudzi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar